Jakarta - Hampir setiap dari kita senang mendengarkan musik. Bayangkan kita memiliki
handphone canggih yang memiliki banyak fitur musik dan hiburan yang dapat mewarnai hari-hari kita. Satu perangkat yang memiliki
full-integrated entertainment dengan banyak pilihan hiburan.
What will you do with it? Itulah
Nokia N8,
handphone canggih yang membuat kita bisa mendownload lebih dari 4 juta lagu gratis!
Nokia N8 datang dengan layanan
Musik Ovi Sesukamu, dengan pilihan lebih dari 4 juta lagu dari dalam dan luar negeri. Di
Musik Ovi, kita bisa mendownload lagu-lagu utuh atau album penyanyi favorit kita sesuka hati ke PC dan
handphone kita, kemudian kita bisa mendengarkan lagu-lagu tersebut sesuka hati selamanya tanpa batas waktu. Dengan
Nokia N8, kita bisa mengucapkan selamat tinggal kepada ringbacktone yang cuma sepotong dan punya masa waktu berlangganan dan juga selamat tinggal pada MP3 bajakan yang melanggar hukum.
Kita bisa menemukan artis favorit kita, dari dalam atau luar negeri, di
Musik Ovi. Dengan koleksi lebih dari 4 juta lagu, bukan hal yang sulit menemukan artis-artis idola kita. Album terbaru Nidji, lagu-lagu Agnes Monica, dan artis-artis Indonesia lainnya, kemudian Rihanna, Linkin Park, dan artis-artis barat lainnya, hingga Wonder Girls dari Korea, ada di
Musik Ovi!
Bingung mulai mendownload dari mana?
Musik Ovi menyediakan pilihan
genre musik dari Pop, Rock, Jazz, Dangdut, Keroncong hingga Bollywood, juga
playlist lagu-lagu realigi Islam, hits dunia, mandarin, hingga lagu-lagu band alay juga ada. Tinggal pilih mana yang kita sukai, lalu mulailah mendownload dari PC ataupun ponsel Nokia kamu. Dan yang terbaik dari
Musik Ovi adalah semua lagu ini bisa didownload gratis yang hanya butuh sambungan Internet atau WIFI dan yang pasti ini legal!
Tinggal beli
Nokia N8 supaya kamu bisa sepuasnya mendownload dari
Musik Ovi selama 12 bulan ke depan dan simpan semua koleksi lagu-lagu kita di ponsel ataupun di PC. Memori internal
Nokia N8 yang berukuran 16GB sanggup memuat hingga ribuan lagu favorit kita hasil
download dari
Musik Ovi. 16GB masih belum cukup? Ada slot kartu memori MicroSD yang membuat kita bisa memiliki kapasitas tambahan hingga 32GB. Musik favorit sebanyak itu akan mewarnai hari-hari kita. 4 juta lagu lainnya bisa terus kamu download dan simpan juga di PC kamu dengan menggunakan
Nokia Ovi Player.
Layar sentuh
Nokia N8 dengan lebar 3,5" sangat memudahkan kita mencari koleksi album musik favorit kita. Cukup geserkan jari di layar sambil menikmati sampul-sampul album koleksi kita, temukan album yang kita inginkan, lalu mainkan! Sesederhana itu menikmati teknologi canggih
Nokia N8 dengan pilihan
download lebih dari 4 juta lagu gratis di
Music Ovi.
Apa gunanya kita punya banyak pilihan lagu di
handphone kita tapi tidak memiliki cukup baterai untuk mendengarkannya? Dengan
Nokia N8, kita bisa mendengarkan musik terus-menerus sampai 50 jam! Kita juga bisa berbagi video musik favorit kita di Internet lewat jaringan sosial atau layanan berbagi lainnya.
Ingin lebih tahu tentang
Nokia N8? Spesifikasi lengkapnya bisa dilihat
di sini. Demo
Nokia N8 dapat kita lihat
di sini. Selengkapnya tentang layanan
Musik Ovi Sesukamu, lihat
di sini dan
sini.
Pilihan download lebih dari 4 juta lagu di
Musik Ovi, perangkat pemutar musik yang cerdas, dan
handphone yang canggih, adalah
Nokia N8. Bukan soal teknologinya, tapi apa yang akan Anda lakukan dengannya? Dengan
Nokia N8, musik akan jadi bagian penting dalam hidup kita.
What will you do with it?